Tanda - Tanda Penuaan Pada Tubuh
Kita semua pasti menyadari tanda-tanda penuaan pada tubuh kita, pastinya semakin bertambah usia maka tubuh juga akan semakin tua, dengan tanda-tanda umum seperti mulai muncul keriput, mulai tumbuh uban atau muncul bintik-bintik pada kulit.
Tetapi ada juga tanda-tanda penuaan pada tubuh kita yang tidak kita sadari, bahkan tanda-tanda itu juga bisa jadi indikasi adanya gangguan pada tubuh kita, entah itu penyakit atau yang lainya. Lantas apa saja Tanda -tanda Penuaan pada Tubuh Kita yang tidak kita sadari?? simak berikut ini
Kita semua pasti menyadari tanda-tanda penuaan pada tubuh kita, pastinya semakin bertambah usia maka tubuh juga akan semakin tua, dengan tanda-tanda umum seperti mulai muncul keriput, mulai tumbuh uban atau muncul bintik-bintik pada kulit.
Tetapi ada juga tanda-tanda penuaan pada tubuh kita yang tidak kita sadari, bahkan tanda-tanda itu juga bisa jadi indikasi adanya gangguan pada tubuh kita, entah itu penyakit atau yang lainya. Lantas apa saja Tanda -tanda Penuaan pada Tubuh Kita yang tidak kita sadari?? simak berikut ini
- Kulit Terlihat Pucat - Perlu Anda perhatikan kulit anda, apabila kulit anda tidak secerah biasanya bisa jadi itu tanda penuaan pada salah satu orga tubuh anda yaitu Ginjal. Ginjal merupakan organ penting untuk mengeluarkan racun dan zat sisa metabolisme dari dalam tubuh. Racun yang menumpuk di dalam tubuh dapat menyebabkan kerusakan organ. Ginjal yang mengalami kerusakan inilah yang kemudian menyebabkan anemia dan membuat kulit menjadi pucat. lebih baik periksakan ke dokter.
- Mata Merah - Rubor atau Mata merah yang disebabkan oleh peradangan pada mata bisa jadi merupakan tanda adanya radang pada Sendi.
- Penurunan Kemampuan Pendengaran - Memang semakin tua kita maka pendengaran akan semakin turun dan hal ini tidak bisa dihindari, namun terjadinya penurunan penuaan juga bisa disebabkan karena adanya penyakit Alzheimer, Penyakit ini muncul karena adanya pembentukan plak di dalam otak, sehingga saraf yang terkena tidak akan berfungsi normal.
- Mulut Kering Ketika Bangun Tidur - Mulut kering saat bangun tidur bisa saja terjadi karena ada gangguan pernafasan saat tidur (sleep apnea), Kondisi ini cukup berbahaya dan perlu Anda perhatikan. Ciri lain yang bisa Anda temukan saat mengalami sleep apnea adalah seringnya mendengkur saat tidur. Untuk mengatasinya, cobalah untuk tidur dengan posisi miring.
- Kaki yang Tidak Berambut (Gundul) - Apabila suplai darah menurun akibat kelainan pembuluh darah, maka sel-sel folikel rambut akan mati, dan tidak akan menumbuhkan rambut kembali, Hilangnya rambut pada bagian kaki tanpa dicukur dapat menjadi ciri dari adanya kelainan pembuluh darah yang dapat menyebabkan stroke dan serangan jantung. Normalnya, kaki kita memiliki rambut dalam jumlah yang bervariasi, sebaiknya jika Anda mengalami ini segeralah dihindari dengan mengatur pola makan dan berolahraga.
- Hilangnya Kemampuna Indera Penciuman - jika kemampuan mengenali bau-bauan Anda tiba-tiba hilang, ini bisa disebabkan karena penyakit Parkinson. Penyakit degeneratif saraf ini biasanya muncul perlahan dan semakin buruk setiap waktunya, hingga menimbulkan tremor (tangan bergetar tanpa sadar), kekakuan otot, ketidakseimbangan dalam berjalan, perubahan bicara, dan demensia. Beberapa jenis makanan dapat membantu memperbaiki keadaan ini seperti bayam, brokoli dan jamur.
- Kuku Jari yang Mengembung Berlebihan - memang kuku jari secara normal terlihat sedikit mengembung, namun apabila terlihat berlebihan, dan mengembung seperti stik drum/clubbing finger bisa jadi ini disebabkan kurangnya Oksigen yang masuk ke tubuh kita.
Sumber Artikel : http://designkedai.blogspot.com/2014/08/tanda-tanda-penuaan-pada-tubuh.html
1 Komentar untuk "Tanda - Tanda Penuaan Pada tubuh"
Saya juga baca artikel kakak mengenai :
celana hernia
obat pemutih gigi alami
obat tradisional asam urat
cara menurunkan berat badan setelah melahirkan
obat ambeien tanpa operasi
penyebab ambeien
menyembuhkan ambeien
solusi masalah seksual pria
cara alami membesarkan mr p
obat herbal kesehatan
jual obat pelangsing badan